Sejarah Prabu Siliwangi Dalam Carita Pantun ...




Sejarah Kerajaan Siliwangi
 SEJARAH KERAJAAN SILIWANGI DALAM CARITA PANTUN 

Cerita Pantun (CP) yang kita temukan sekarang,pada umumnya mengisahkan para pelaku setelah Prabu Siliwangi,yaitu anak-anaknya atau satria lain yang seangkatan dengan mereka dan yang lebih kemudian,sehingga ,karena itu,hal ihwal Prabu Siliwangi tidak banyak di ungkapkan. 
Sempat didapatkan, gambaran secara demikian tidak ditemukan.Mungkin dalam CP Siliwangi tidak banyak di ungkapkan.
  
Mungkin dalam CP Siliwangi yang judulnya disebut dalam Siksa Kanda ng Kareasian. Prabu Siliwangi dikisahkan sebagai sinatria aktif dilapangan sehingga mungkin gambarannya atau segala peristiwa dikemukakan dengan lebih menyeluruh. Pada CP-CP yang ahkan dalam CP yang berjudul siliwangi (juru pantun Usup) Prabu Siliwangi dikisahkan sudah menjadi raja Pajajaran dan pada CP ini disebutkan bahwa Prabu Siliwangi beristeri 151 orang,yang pertama namanya Rajamantri dan yang terakhir bernama Padnawati,yang tinggal di Slalaka.

Cerita berkisar sekitar mendapatkan 'lelayang salaka Domas rarawis emas'  yang ada di luar angkasa dan berakhir dengan diserahkannya lelayang tersebut dengan oleh 'Mundinglaya Dikusumah' yang sudah banyak dikenal. Pelaku yang aktif adalah 'Mundinglaya Dikusumah',yang berjuang untuk mendapatka pengakuan sebagai anak Prabu Siliwangi.

Prabu siliwangi dikisahkan hubungannya dengan kedua isterinya itu,yaitu dengan Rajamantri isterinya yang sangat mencintainya dan sangat mengabdi kepadanya,dan dengan Padnawati yang hanya ingin diakui sebagai isteri kapada suami,dan malah berani mempermalukannya. hubungan yang lain adalh dengan 'Kidang Pananjung',patih tua,tempat menitipkan Padnawati,dan secara bijaksana menjaga keselamatannya, kemudian juga keselamatan 'Mundinglaya',sehingga mereka terlepas dari kemakmuranPrabu Siliwangi,dan sekaligus juga menjaga kewibawaan raja yang di abdinya itu. 

Prabu Siliwangi dilukiskan perlakuannya berkasih-kasihan dengan Rajamantri,juga perilakunya waktu dipermalukan oleh Padnawatiyaitu ketakutan menghadapi penjelmaan Padnawati sebagai makhluk mengerikan. tindakannya,yaitu pada saat 'Mundinglaya' telah berhasil menunaikan tugasnya mendapatkan 'Lelayang Salaka Domas.
Bersambung ke bagian 2 klik disini ... 
DIJUAL BUKU-BUKU KUNO / LAMA ... !!!


No comments:

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.